Wanita yang populer lewat film 'Ketika Cinta Bertasbih' itu tampil simpel dengan busana serba hijau. Tampil cantik dengan jilbab instan panjang menutupi dada. Tambahan hiasan seperti bros mempermanis penampilan. Pakailah wedges atau heels agar semakin terlihat feminin.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar